Pendidikan dan Penyuluhan

Penguatan Program "Polisi Berbasis HAM"

Harapannya, program PBH akan lebih berdampak secara luas bagi peningkatan kinerja Polri dan membaiknya pelayanan masyarakat yang berbasis pada HAM.

Kerjasama dengan UNESCO, Mendorong Kebijakan Berbasis Bukti

Program kerjasama kedua belah pihak diantaranya berbentuk pemanfaatan instrumen monitoring SDGs untuk mendorong kebijakan berbasis pada bukti.

Menggagas Komisi HAM Wonosobo

Komisi HAM Daerah harus independen dan plural, memiliki kewenangan untuk memberikan rekomendasi berdasar hasil penyelidikan yang mereka lakukan.

Mengatasi Krisis Informasi dengan PPID

KPK memanfaatkan media sosial seperti twitter dan e-newsletter untuk sebagai media penyampaian informasi yang lebih mengena pada generasi milenial, sebagai upaya untuk mengatasi krisis informasi di masyarakat.

Dengan PPID, Data dan Informasi Terkelola Secara Baik

Komnas HAM melakukan studi banding mengenai manajemen dan tata kelola PPID di Komisi Pemilihan Umum.