Pemantauan dan Penyelidikan

Temuan Komnas HAM dalam Pemantauan Pilkada Sulbar

Apa saja temuan Komnas HAM RI dalam pemantauan Pilkada Provinsi Sulawesi Barat?

Pemantauan Pilkada 2017 di Provinsi Papua Barat

Komnas HAM melakukan pemantauan proses pelaksanaan Pilkada 2017 di Provinsi Papua Barat.

Pemantauan Dugaan Pelanggaran Hak Hidup di Wilayah Polres Cianjur

Komnas HAM sebagai hasil pemantauan di Cianjur pada 12-13 Oktober 2016 menyampaikan rekomendasi kepada Kapolda Jawa Barat dan Kapolres Cianjur untuk memastikan agar jajarannya dalam setiap upaya penangkapan setiap Tersangka senantiasa menjunjung tinggi HAM.

Pemantauan Pemilu 2009

Pada tanggal 9 April 2009, Komnas HAM telah melakukan pemantauan di sejumlah daerah, pemantauan tersebut dilakukan untuk melihat pelaksanaan pemungutan suara di wilayah-wilayah dimana rentan terhadap pelanggaran, wilayah-wilayah tersebut antara lain wilayah perbatasan, wilayah konflik, rumah tahanan, rumah sakit dan rumah sakit jiwa, serta melihat langsung ke TPS apakah menyediakan kertas suara bagi penyandang catat disediakan.

Pemantauan atas dugaan pelanggaran HAM dalam pembangunan BIJB

Komnas HAM mengadakan pemantauan atas dugaan pelanggaran HAM menyusul bentrok antara warga masyarakat Desa Sukamulya dengan ribuan aparat keamanan pada 27 Oktober 2016. Bentrokan terjadi karena warga menolak kegiatan pengukuran calon lokasi Bandara Internasional Jawa Barat yang dilakukan oleh aparat pemerintah.